Khitan Modern Gratis Yatim dan Dhuafa

Alhamdulillah, pada hari Ahad (24/7)Sahabat Mustahiq Malang bersama Omah Khitan Ngalam dan Pesunat Malang Raya telah menyelenggarakan acara khitan gratis untuk yatim dan dhuafa. Kegiatan ini dilaksananakan di Balai RW.04, ...

Aksi Griya Sehat Tegalan, Hadir Lebih ...

Alhamdulillah, kini Griya Sehat telah hadir di wilayah Kabupaten Kediri. Sabtu lalu (16/7) Griya Sehat Layanan Tegalan telah resmi dibuka. Dalam momen penuh berkah tersebut, kami memberikan beberapa pelayanan kesehatan ...

Sinergi Kebahagiaan, Berbagi Santunan ...

Alhamdulillah, Sahabat Mustahiq Malang bersama Ganteng Haircut telah menyalurkan bantuan uang tunai kepada yatim binaan dari Ganteng Haircut Senin (11/7) lalu. Ganteng Haircut merupakan sebuah barbershop yang peduli dengan ...

Munajat Yatim Piatu & Doa Bersama ...

Alhamdulillah. Pada tanggal 14 Juli 2022 Sahabat Mustahiq Sidoarjo malaksanakan kegiatan Munajat Yatim Piatu dan Doa Bersama dengan Yayasan Al- Amanah. Kegiatan ini bertempat di Sarirogo Sidoarjo. Kegiatan ini diikuti ...

Kabar Qurban Spectacular, Daging Qurban ...

Senyum kebahagiaan terpancar dari para warga ketika Tim Sahabat Mustahiq Sejahtera melakukan pendistribusian daging qurban di daerah-daerah desa pelosok yang berada di Jawa Timur. Seakan mengobati rasa rindu akan ...

Gerobak Lontong, Semangat Baru Bu Elok

Alhamdulillah, Sahabat Mustahiq kembali menyalurkan Gerobak Mandiri Sejahtera (GEMAS). Bu Elok Sukarti adalah salah satu penerima manfaat yang berbahagia menerima bantuan gerobak tersebut. Setiap harinya Beliau berjualan ...